[ICO] DeNet - Web Hosting & Storage Terdesentralisasi Untuk Masa Depan



Pertumbuhan data, website dan kebutuhan-kebutuhan online lainnya terus mengalami peningkatan. Semua berjalan dengan semakin banyaknya media-media yang fokus pada dunia online. Kebutuhan akan web hosting dan media penyimpanan pun ikut tumbuh mengikuti perkembangan website tersebut. Tak ayal, semakin banyak perusahaan-perusahaan web hosting dan media penyimpanan seperti cloud storage bersaing menawarkan layanan dengan berbasis pada harga yang termurah.

Tetapi benarkah harga yang murah merupakan solusi terhadap kebutuhan akan web hosting dan storage? Pada kenyataannya, harga yang murah bukanlah solusi yang dicari oleh para pemilik website maupun instansi perusahaan yang ingin menyimpan data-data mereka melalui media penyimpanan online. Mereka mencari solusi pada keamanan dan reliablitas penyedia untuk para penggunanya.

Beruntungnya kini ada proyek yang dikembangkan oleh ahli web hosting dan storage DeNet. DeNet merupakan jaringan desentralisasi yang menyediakan dan menyewakan kapasitas IT untuk penyimpanan, hosting maupun untuk memproses data di seluruh dunia. DeNet mengizinkan semua pengguan website untuk menyewa web hosting dan penyimpanan data private yang aman. Bahkan proyek ini nantinya juga akan meluncurkan website desentralisasi dari framework tersentralisasi.

Mengenal DeNet melalui video di bawah ini!




DeNet MENGURANGI BIAYA HOSTING DAN PENYIMPANAN DATA PARA PENGGUNA SESUAI FASILITAS YANG IA GUNAKAN



Tingkat kunjungan website akan mengalami peningkatan seiring dengan usia dari website itu sendiri. Bagi website yang baru diluncurkan, mereka mungkin hanya membutuhkan hosting dengan skala kecil dengan media penyimpanan yang kecil pula. Tetapi, untuk website yang memiliki trafik kunjungan besar, mereka membutuhkan media penyimpanan yang sangat besar dengan biaya sewa hosting yang mahal. Bahkan hosting yang ia bayarkan pun merupakan harga tetap. Artinya, hosting tersebut digunakan atau tidak, pengguna harus membayar dengan nilai yang sama. Contoh, website A membutuhkan hosting dengan penyimpanan 1GB ia harus membayar $5/bulan, ketika website tersebut hanya menggunakan penyimpanan sebesar 300MB, ia tetap membayar dengan jumlah yang sama. Artinya, ia membayar untuk 700MB storage yang tidak mereka gunakan.

DeNet memberikan solusi yang lebih baik untuk pemilik website maupun perusahaan yang ingin menggunakan layanan mereka. Dimana setiap pengguna hanya perlu membayar sesuai fasilitas yang mereka gunakan. Sebagai contoh, Website A membutuhkan hosting untuk file sebesar 300MB, maka ia hanya perlu membayar layanan hosting dari DeNet untuk 300MB tersebut.



MASALAH DAN SOLUSI YANG DIBERIKAN OLEH DeNet UNTUK PARA PENGGUNANYA

Privasi dan Keamanan
Ini merupakan bagian krusial yang akan menjadi isu serius untuk para pengguna internet. Data pengguna dan perusahaan harus mengantisipasi masalah ini dengan layanan-layanan tambahan yang dapat membuat biaya mereka semakin membengkak.

Solusi DeNet dengan menggunakan jaringan terdesentralisasi
Jaringan DeNet akan menggunakan biaya maksimal sebagai instrumen untuk menyediakan keamanan dan privasi data para pengguna. Dalam hal ini juga termasuk enkripsi, VPN dan teknologi lainnya.


Pemblokiran di beberapa negara
Banyak negara yang melakukan penyaringan atau pemblokiran terhadap akses sebuah website atau pun dikarenakan diluar yuridiksi suatu negara yang menyebabkan website pengguna tidak dapat diakses.

Solusi DeNet
Web hosting dan penyimpanan DeNet menjamin semua website para penggunanya dapat diakses kapan pun tanpa adanya campur tangan dari pemerintah atau instansi-instansi yang mencoba untuk melakukan pemblokiran terhadap website pengguna.

Untuk masalah dan solusi lain yang ditawarkan oleh DeNet dapat Anda baca pada Whitepaper (hal. 15-16).




PRODUK DeNet
1.    Hosting data (penyimpanan data statik pada file server)
2.    Web hosting termasuk media penyimpanan, sitem managemen database, web server, software integrated untuk PHP dan bahasa pemrograman lainnya.
3.    Web hosting yang dapat diaplikasikan di seluruh dunia
4.    Penyewaan VPN dan aneka macam kapasitas untuk backup
5.    Penyewaan kapasitas untuk menyelesaikan masalah komputer (dalam perencanaan)
6.    Penyewaan kapasitas komputer untuk proses render video (dalam perencanaan)

PENGGALANGAN DANA DeNet
Proyek ini kmerupakan proyek yang berbasis token ERC-20 yang merupakan smart contract Ethereum. Yang artinya, penggalangan dana (ICO) untuk layanan ini menggunakan mata uang digital sebagai aset untuk investasinya. Ada pun untuk rincian pendistribusian token adalah sebagai berikut.

1% Bounty
3% Program referral
5% Penasihat/mentor
10% Reward
11% Team
70% Untuk investor/umum

Harga 1 DeNet Token adalah sebesar $0.03 (3 sen dollar).

Soft Cap DeNet adalah 3 juta USD
Hard Cap DeNet adalah 24.5 juta USD

PENGGUNAAN DANA INVESTOR UNTUK TAHAP AWAL
1.    Penyimpanan untuk individu/personal (2018)
2.    Penyimpanan untuk perusahaan (2018)
3.    Web hosting untuk individu/personal (2019)
4.    Web hosting untuk perusahaan(2019)
5.    Kalkulasi komputer untuk perusahaan (2020).

Jadwal penjualan token
1.    Pre-sale fase 1 (1 Juni 2018 – 4 Juni 2018)
Pendanaan diatas 1000 USD (ETH, BTC, BCH, LTC) mendapatkan bonus 30%
Pendanaan diatas 100.000 USD untuk private sale
2.    Presale fase 2 (1 Juli 2018 – 15 Juli 2018)
* Peserta ICO/investor diharuskan mengisi form KYC.


URL PENTING PROYEK DeNet TOKEN

TENTANG PENULIS
Twitter: @CryptoAirdrop_
Telegram: @uloemz

All media (video or picture) is copyright by DeNet used for Bounty Program

Komentar